Penerapan Manajemen Pembelajaran Sebagai Usaha Peningkatan Prestasi Belajar

Authors

  • Widodo . PAI STAI Muhammadiyah Blora

Abstract

Sesuai perkembangan kebutuhan manusia, pemahaman tentang manajemen juga mengalami perkembangan secara luas. Manajemen diartikan sebagai mengelola orang-orang, mengambil keputusan dan mengorganisasi sumber-sumber untuk menyelesaikan tujuan yang telah ditentukan. Peningkatan kualitas pembelajaran merupakan Salah satu factor peningkatan kualitas anak didik dalam menciptakan karakter yang berbudi luhur, bertaqwa dan menguasai ilmu dan teknologi Hal ini dikarenakan pembelajaran adalah inti dari proses pendidikan. Pembelajaran dalam sudut pandang pendidikan adalah sebuah interaksi edukatif yang berlangsung antara pendidik dengan anak didik untuk mencapai tujuan tertentu. Dalam proses interaksi edukatif inilah guru tidak hanya sekedar menyampaikan ilmu saja, melainkan guru akan menanamkan sikap, pola pikir serat nilai-nilai dalam prosese pendidikan.

References

Made Pidarta, Manajemen Pendidikan Indonesia, Rineka Cipta, Jakarta, 2004

Undang- Undang no. 20 Tahun 2003, Eko Jaya, Solo, 2003

Muhibbin Syah, Psikologi Pendidikan, Rineka Cipta, Jakarta, 2001

Wina Sanjaya, Kurikulum dan Pembelajaran, Kencana Prenada Media Group, Jakarta, 2010

Muhammad, Nurdin, Kiat Menjadi Guru Profesional, Ar-Ruz Media, Jogjakarta, 2008, Cet. 1

Oemar Hamalik, Psikologi Belajar Mengajar, Sinar Baru Algrasindo, Bandung, 2002

E.Mulyasa, Menjadi Guru Profesional, Rosda Karya, Bandung, 2006

Slameto, Belajar dan Faktor-faktor yang Mempengaruhinya, Rineka Cipta Jakarta, 2003

Moh. Uzer Usman, Menjadi Guru Profesonal,Remaja Rosdakarya,Bandung,2010

M.Jumali dkk,Landasan PendidikanMuhammadiyah University

Press,Surakarta,2008

W.S. Winkel, , Psikologi Pengajaran, Grasindo, Jakarta, 2001

Downloads

Published

2021-12-01

How to Cite

., W. (2021). Penerapan Manajemen Pembelajaran Sebagai Usaha Peningkatan Prestasi Belajar. JURNAL PEDAGOGY, 14(2), 19–31. Retrieved from https://jurnal.staimuhblora.ac.id/index.php/pedagogy/article/view/101

Issue

Section

Articles