Islam dan Pendidikan Akhlak

Authors

  • Damiri Damiri

Abstract

Dalam ajaran Islam masalah akhlak bukanlah hanya sekedar untuk mewujudkan ketenteraman ditengah tengah masyarakat, tetapi juga berhubungan dengan kualitas keimanan seorang muslim. Karena akhlak seseorang pasti mempengaruhi tingkah laku. Orang yang tidak memiliki akhlak, maka perbuatan dan tingkah lakunya akan jauh dari sikap terpuji. Maraknya perbuatan maksiat yang oleh masyarakat dinilai sebagai sebuahmperbuatan yang lazim, adalah sebuah bukti telah terjadinya krisis akhlak ditengah-tengah masyarakat. Berdasarkan fakta-fakta diataslah, maka pendidikan akhlak dalam Islam sangat diutamakan. Sehingga Islam sangat mendorong pelaksanaan pendidikan akhlak dalam kehidupan sehari-hari. Key word : Islam, Pendidikan Aklak

References

Ma'luf Luis, Kamus Al Munjid, Beirut, Al Maktabah Al Katulikiyah,tt,
Amin Ahmad, Kitab Al Akhlak, Cairo, Dar Al Kutub, Al Misyriyah,tt.
Purbakawaca Soegarda, Ensiklopedi Pendidikan, Jakarta, Gunung Agung,1976.
DR. Amri Ulil Syafri,MA., Pendidikan Karakter Berbasis Al Quran, Jakarta, PT Rajagrafindo Persada, 2014, cet.II.
Rohmaniyah Nafi`atur, Karakteristik Dan Ruang Lingkup Akhlak, blogspot.com, Nafi`mubarak dawam., 26 April 2013.
Djajadihardja S. Ethika, Djakarta : Soerongan, 1956, cet.I.
Adi Negoro, "Ethica, Ensiklopedi Umum Dalam Bahasa Indonesia", Djakarta, Bulan Bintang, 1954, cet.I.
Saipullah Ali HA, Pendidikan Pengajaran Dan Kebudayaan, Pendidikan Sebagai Gejala Kebudayaan, Surabaya, Usaha Nasional, 1982.
Zuhairini dkk., Metodik khusus Pendidikan Agama, Surabaya, Usaha Bersama, 1983.
Arifin M., Kapita Selekta Pendidikan ( Islam Dan Umum ), Jakarta, Bumi Aksara, 1991.
Ihsani Fuad, Dasar-Dasar kependidikan, Jakarta, Rineka Cipta, 1996.
Ngalim M. Purwanto, Ilmu Pendidikan Teoritis Dan Praktis, Bandung, Rosda Karya, 1991.
Darajad Zakiah, Ilmu Jiwa Agama, Jakarta, Bulan Bintang, 1993. Departemen Agama RI, Al Quran Dan Terjemahnya, Bandung, Gema Risalah Pers.

Downloads

Published

2020-07-03

How to Cite

Damiri, D. (2020). Islam dan Pendidikan Akhlak. JURNAL PEDAGOGY, 10(1), 24–36. Retrieved from https://jurnal.staimuhblora.ac.id/index.php/pedagogy/article/view/48

Issue

Section

Articles